Mengatasi Heel Cap Tidak Center Pada Sepatu Adidas Model Courtic M Di PT Tah Sung Hung Kabupaten Brebes Jawa Tengah

Mohamad Ari, - (2022) Mengatasi Heel Cap Tidak Center Pada Sepatu Adidas Model Courtic M Di PT Tah Sung Hung Kabupaten Brebes Jawa Tengah. Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK.

[img] Text
TA_2022_TPPK_1902148_Mohamad Ari_jpg.pdf

Download (7MB)
Official URL: http://www.repository.atk.ac.id

Abstract

PT Tah Sung Hung merupakan perusahaan manufaktur sepatu yang didirikan pada tahun 2020 berlokasi di Brebes, Provinsi Jawa Tengah dan merupakan perusahaan relokasi dari Tangerang provinsi Banten. Perusahaan tersebut bergerak di bidang produksi sepatu adidas digunakan dibeberapa kalangan usia. Proses produksinya menggunakan alat – alat yang cukup baik untuk membuat sepatu hasil yang maksimal. Tujuan dari karya akhir ini adalah untuk mengidentifikasi masalah kecacatan jahitan pada heel cap sepatu Adidas Courtic M. Cacat yang sering terjadi adalah heel cap tidak center. Metode pengambilan data adalah data primer dan sekunder. Faktor penyebab yang paling berpengaruh adalah pada teknik menjahit dan mesin jahit. Usulan perbaikan masalah untuk mengurangi heel cap tidak center yang paling utama adalah perbaikan SOP, memberi palet untuk marking, pemeriksaan mesin jahit, dan memberikan prosedur persiapan penggunaan mesin jahit dan cara mengatur ketegangan benang.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: sepatu Adidas Courtic M, mesin jahit, teknik jahitan
Subjects: Teknologi Pengolahan Produk Kulit > DEFECT > CACAT JAHITAN
Divisions: Teknologi Pengolahan Produk Kulit
Depositing User: Mrs Candra Mirawiarsi
Date Deposited: 26 Sep 2022 07:22
Last Modified: 26 Sep 2022 07:22
URI: http://repository.atk.ac.id/id/eprint/1242

Actions (login required)

View Item View Item