Mengurangi Botol Gagal Proses Dengan Penerapan Pemeliharaan Mesin Blow Molding Secara Berkala (Studi Kasus Di Pt Tirta Investama Klaten)

Fitri Lia Hastuti, - (2019) Mengurangi Botol Gagal Proses Dengan Penerapan Pemeliharaan Mesin Blow Molding Secara Berkala (Studi Kasus Di Pt Tirta Investama Klaten). Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK Yogyakarta.

[img] Text
abstrak.pdf
Restricted to Registered users only

Download (542kB) | Request a copy
[img] Text
Cover.pdf
Restricted to Registered users only

Download (471kB) | Request a copy
[img] Text
Fulltext_2019_TPKP_1603046_FITRI LIA HASTUTI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Tugas akhir ini bertujuan untuk meminimalisir kemasan botol gagal proses atau botol pecah pada proses produksi, dengan metode pembuatan blow molding sistem penumatic. Dari hasil observasi diketahui penyebab kendala produksi yaitu komponen mesin cylinder stretching tidak bekerja dengan baik, karena seal kit terkikis dan mengakibatkan proses stretching lambat. Valve preblowing telat membuka atau menutup disebabkan oleh seal kit yang terkikis. Hal ini berpengaruh pada pergerakan piston valve yang menjadi tersendat. Hal ini dapat diminimalisir dengan pemeliharaan mesin secara berkala selama satu tahun meliputi inspeksi pada mesin, small repair, medium repair dan overhaul, jika terjadi kerusakan pada mesin yang menyebabkan produksi berhenti. The purpose of this project is to minimize the occurrence of failed process bottles or broken bottles in the production process using the pneumatic blow molding system. From the observation, it is known that the causes of production constraints are cylinder stretching machine components that do not work properly because the seal kit wears out and results in a slow stretching process. Valve pre blowing late opening or closing is caused by the stucked seal kit. This affects the movement of the piston valve which become choked up. It can be minimized by periodic machine maintenance for one year including inspections of machines, small repair, medium repair, and overhaul if there is damage to the engine that causes production to stop.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: Blow Molding sistem pneumatic , Botol Gagal Proses, pemeliharaan mesin, Blow Molding pneumatic system, Bottle Failed Process, engine maintenance
Subjects: Teknologi Pengolahan Karet dan Plastik > INJECTION MOLDING
Divisions: Teknologi Pengolahan Karet dan Plastik
Depositing User: intan - -
Date Deposited: 12 Aug 2019 04:46
Last Modified: 26 May 2020 03:06
URI: http://repository.atk.ac.id/id/eprint/151

Actions (login required)

View Item View Item