Putri Endah Kurnia, - (2023) PERBAIKAN KULIT BOVINE ARTIKEL UPHOLSTERY FURNITURE OTIS B DENGAN METODE REFINISHING DI PT. MASTROTTO INDONESIA BOGOR, JAWA BARAT. Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK.
Text
TA_2023_TPK_2001087_PUTRI ENDAH KURNIA_jpg.pdf Download (5MB) |
|
Text
Fulltext_2023_TPK_2001087_PUTRI ENDAH KURNIA_jpg.pdf Download (8MB) |
Abstract
Permasalahan yang terjadi di PT. Mastrotto Indonesia yaitu nilai ketahanan gosok cat basah pada kulit bovine artikel upholstery furniture “Otis B” yang masih rendah sehingga belum memenuhi standar customer. Tugas akhir ini bertujuan untuk melakukan pemecahan masalah tersebut. Materi yang digunakan adalah kulit finished, dengan tebal 0,8 - 1,2 mm dan luas 20-25 sqftt, adhesive solvent, diluent solvent, penetrator, medium light polyurethane, light polyurethane, aliphatic polyurethane, cross linker. Metode perbaikan yaitu dengan penambahan persentase cross linker dari 2% menjadi 3% dan 4% pada lapisan top coat. Hasil yang diperoleh menunjukan pada nilai ketahanan gosok kering tidak mengalami perubahan yaitu sebesar 5 (tidak terdapat perpindahan warna pada veslic), sedangkan nilai ketahanan gosok cat basah untuk penggunaan cross linker sebanyak 2% menghasilkan nilai 1 (permukaan veslic dipenuhi dengan warna), penggunaan cross linker sebanyak 3% menghasilkan nilai 3 (terdapat cukup perpindahan warna pada veslic) dan penggunaan cross linker sebanyak 4% menghasilkan nilai 5 (tidak terdapat perpindahan warna pada veslic). Nilai adhesion test menunjukan peningkatan pada penggunaan cross linker sebanyak 2% menghasilkan nilai 4,15 N, penggunaan cross linker sebanyak 3% menghasilkan nilai 7,81 N, dan dengan penggunaan cross linker sebanyak 4% menghasilkan nilai 3;38 N. Sedangkan pada pengujian flexing resistance dengan penggunaan cross linker sebanyak 2%, 3%, dan 5% semua hasil menunjukan tidak ada kerusakan pada grain (no damage). Dapat disimpulkan bahwa penggunaan cross linker sebesar 4% pada lapisan top coat dapat meningkatkan nilai ketahanan gosok cat basah dengan tidak mempengaruhi hasil dari pengujian adhesion test dan flexing resistance di PT. Mastrotto Indonesia. Kata Kunci : Finishing, Top Coat, Cross Linker, Upholstery Furniture. The problems that occurred at PT. Mastrotto Indonesia is the value of wet paint rubbing resistance on the skin bovine article upholstery furniture “Otis B” which is still low so it does not meet the standard customer. This final project aims to solve the problem. The material used is leather finished, with a thickness of 0.8 - 1.2 mm and an area of 20-25sqftt, adhesive solvent, diluent solvent, penetrator, medium light polyurethane, light polyurethane, aliphatic polyurethane, and cross linker. The repair method is by adding a percentage cross linker from 2% to 3% and 4% on the top coat. The results obtained show that the value of dry rubbing resistance has not changed, namely 5 (there is no color transfer onveslic), while the value of wet paint rub resistance for usecross linker as much as 2% gives a value of 1 (surfaceveslic filled with color), usecross linker of 3% results in a value of 3 (there is enough color shift atveslic) and usecross linker of 4% results in a value of 5 (there is no color shift atveslic). Markadhesion test shows an increase in usagecross linker of 2% produces a value of 4,15 N, consumption cross linker of 3% produces a value of 7,81 N, and with the usecross linker as much as 4% produces a value of 3;38 N. Meanwhile in testingflexing resistance with usecross linker as much as 2%, 3%, and 5% all results show no damage tograin (no damage). It can be concluded that the usecross linker by 4% on the coatingtop coat can increase the value of wet paint rubbing resistance without affecting the results of the testadhesion test andflexing resistance at PT. Indonesian Mastrotto. Keywords : Finishing, Top Coat, Cross Linker, Upholstery Furniture.
Item Type: | Thesis (Tugas Akhir) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Finishing, Top Coat, Cross Linker, Upholstery Furniture |
Subjects: | Teknologi Pengolahan Kulit > DAYA REKAT > POLYURETHANE ADHESIVE Teknologi Pengolahan Kulit > UJI > UJI KETAHANAN > TOP COAT Teknologi Pengolahan Kulit > FINISHING > TOP COAT Teknologi Pengolahan Kulit > UJI > UJI KELUNTURAN Teknologi Pengolahan Kulit > UJI > UJI KEREKATAN Teknologi Pengolahan Kulit > UJI > UJI KETAHANAN Teknologi Pengolahan Kulit > UPGRADING |
Divisions: | Teknologi Pengolahan Kulit |
Depositing User: | Mrs Candra Mirawiarsi |
Date Deposited: | 31 Aug 2023 02:12 |
Last Modified: | 31 Aug 2023 02:12 |
URI: | http://repository.atk.ac.id/id/eprint/1789 |
Actions (login required)
View Item |