PROSES DEVELOPMENT POLA SEPATU SAMPEL PDH MONTANA DI PT VENAMON BANDUNG JAWA BARAT

Candra Dwi Oktafiansyah, - (2024) PROSES DEVELOPMENT POLA SEPATU SAMPEL PDH MONTANA DI PT VENAMON BANDUNG JAWA BARAT. Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK.

[img] Text
TA_2024_TPPK_2102084_Candra Dwi Oktafiansyah_jpg.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Fulltext_2024_TPPK_2102027_Candra Dwi Oktafiansyah_jpg.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
Official URL: http://reporsitory.atk.ac.id

Abstract

PT Venamon adalah perusahaan alas kaki yang memproduksi sepatu untuk instansi pemerintahan seperti TNI, POLRI, dan beberapa instansi pemerintahan lainnya. Sebelum diproduksi secara massal, sepatu melalui tahap development sampai mendapatkan hasil yang optimal. Pembuatan pola Sepatu PDH Montana diawali dengan pengamatan desain, pembuatan meanform, pembuatan pola dasar, pecah pola, dan pembuatan sampel. Setelah dilakukan evaluasi pada pembuatan sampel, ditemukan beberapa permasalahan diantaranya tampak visual, kesesuaian pola, dan kenyamanan. Tujuan tugas akhir ini adalah mengidentifikasi dan menyelesaikan permasalahan yang ditemukan pada proses pembuatan pola sepatu PDH Montana berdasarkan evaluasi dari hasil development sampel PT Venamon. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi (pengamatan), wawancara, dan dokumentasi. Metode penyelesaian masalah dilakukan dengan metode eksperimen, yaitu tahap development sampel 1, development sampel 2, development sampel 3, hingga menjadi prototype. Dari tahap development yang telah dilakukan, didapatkan hasil pola sepatu PDH Montana yang optimal.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: Pola Sepatu, Sepatu PDH, Research & Development
Subjects: Teknologi Pengolahan Produk Kulit
Teknologi Pengolahan Produk Kulit > ALAS KAKI
Teknologi Pengolahan Produk Kulit > DEFECT
Teknologi Pengolahan Produk Kulit > ALAS KAKI > SEPATU PDH
Teknologi Pengolahan Produk Kulit > DEFECT > WRINKLE
Divisions: Teknologi Pengolahan Produk Kulit
Depositing User: Mrs Candra Mirawiarsi
Date Deposited: 30 Aug 2024 09:19
Last Modified: 30 Aug 2024 09:19
URI: http://repository.atk.ac.id/id/eprint/2211

Actions (login required)

View Item View Item