Pengendalian Persediaan Bahan Baku menggunakan Metode MRP (Material Requirement Planning) untuk Mencegah Keterlambatan Produksi di PT. Indo Sakura Indah Salatiga

Rafidah Farah Hapsari, - (2021) Pengendalian Persediaan Bahan Baku menggunakan Metode MRP (Material Requirement Planning) untuk Mencegah Keterlambatan Produksi di PT. Indo Sakura Indah Salatiga. Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK.

[img] Text
TA_2021_TPKP_1803003_Rafidah Farah Hapsari_jpg.pdf

Download (18MB)
[img] Text
Fulltext_2021_TPKP_1803003_Rafidah Farah Hapsari_jpg.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (30MB) | Request a copy
Official URL: http://www.repository.atk.ac.id

Abstract

PT. Indo Sakura Indah merupakan perusahaan yang bergerak dibidang industri pembuatan kulit sintetis. PT. Indo sakura Indah sering kali terjadi kekurangan bahan baku yang mengakibatkan proses produksi tidak berjalan dengan lancar bahkan sampai terhentinya proses produksi karena perusahaan masih menggunakan metode peramalan dalam melakukan perencanaan produksinya. Tujuan tugas akhir ini adalah mengendalikan persedian bahan baku untuk mencegah keterlambatan produksi. Metode yang digunakan adalah MRP (Material Requirement Planning) untuk mengetahui jumlah dan waktu bahan baku yang harus tersedia untuk kelancaran proses produksi.. Hasil merancang MRP sebagai upaya pengendalian persediaan bahan baku dapat meningkatkan kelancaran kegiatan proses produksi pada PT. Indo Sakura indah

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: MRP (Material Requirement Planning), pengendalian persediaan bahan baku, kelancaran proses produksi
Subjects: Teknologi Pengolahan Karet dan Plastik > BAHAN BAKU
Teknologi Pengolahan Karet dan Plastik > MANAJEMEN > PRODUKTIVITAS
Divisions: Teknologi Pengolahan Karet dan Plastik
Depositing User: Mrs Candra Mirawiarsi
Date Deposited: 23 Aug 2021 05:41
Last Modified: 23 Aug 2021 05:41
URI: http://repository.atk.ac.id/id/eprint/709

Actions (login required)

View Item View Item