Perbaikan Formulasi Pada Proses Fatliquoring Kulit Domba Artikel Nappa Softy Terhadap Peningkatan Kelemasan Di PT. Sayung Adhimukti Demak, Jawa Tengah

Ery, Ardiansyah Al Farizi (2020) Perbaikan Formulasi Pada Proses Fatliquoring Kulit Domba Artikel Nappa Softy Terhadap Peningkatan Kelemasan Di PT. Sayung Adhimukti Demak, Jawa Tengah. Tugas Akhir thesis, Politeknik ATK.

[img] Text
Cover.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (106kB)
[img] Text
Fulltext_2020_TPK_1701087_Ery Ardiansyah Al Farizi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://www.repository.atk.ac.id

Abstract

Tugas akhir di PT. Ssayung Adhimukti, Demak, Jawa Tengah bertujuan untuk menemukan alternatif pemecahan masalah kulit domba artikel softy nappa yang masih kurang lemas pada proses fatliquoring. Metode yang digunakan meliputi pengamatan, wawancara, praktik kerja langsung dan studi pustaka. Proses pasca tanning meliputi Wetting back, Surface dyeing, Retanning I, Netralisasi, Retanning II, Dyeing, Fatliquoring, Fiksasi I, Top dyeing, Fiksasi II. Bahan Baku yang digunakan adalah kulit domba wet blue kualitas A, B, C sebanyak 500 lembar dengan luas 2500 sqft berat 273 Kg dan dengan ketebalan 0,9-1,0 mm. Bahan kimia pada proses fatliquoring adalah air, Novaltan MAP, Provol BA, Provol 100, Peramit LSW, Sirial TIS, Peramit MLN. Proses pasca tanning menghasilkan kulit domba crust dyed artikel nappa softy yang masih kurang lemas. Perbaikan formulasi pasca tanning dilakukan dengan reformulasi fatliquoring dengan meningkatkan jumlah fatliquor Sirial TIS sebanyak 1,5% dari 3% menjadi 4,5%.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : nappa softy, pasca tanning, fatliquoring, kelemasan
Subjects: Teknologi Pengolahan Kulit > PRODUK KULIT > KULIT DOMBA
Teknologi Pengolahan Kulit > ARTIKEL > NAPPA SOFTY
Teknologi Pengolahan Kulit > FINISHING > KELEMASAN KULIT
Teknologi Pengolahan Kulit > PROSES FATLIQUORING
Divisions: Teknologi Pengolahan Kulit
Depositing User: Mrs Candra Mirawiarsi
Date Deposited: 21 Oct 2020 08:13
Last Modified: 21 Oct 2020 08:14
URI: http://repository.atk.ac.id/id/eprint/519

Actions (login required)

View Item View Item